Friday, March 30, 2012

Becak

Suatu hari ada tukang becak. Karena sepi penumpang, hari itu ia hanya mendapatkan Rp1.000,-. Karena kelaparan ia pun pergi ke warung makan. Lalu ia bertanya kepada pelayan,
Tk. Becak : “Rp1000,- dapat apa ya mbak?”
Si pelayan : “Nasi pakai kuah sayur, tapi tidak pakai lauk”
Dan suatu hari sang pelayan pulang dari pasar dan uangnya tinggal Rp1.000,- untuk pulang. Lalu dia bertemu dengan si tukang becak waktu itu berjumpa di warung makan. Dia bertanya,
Si pelayan : “Bang, uang Rp1.000,- bisa tidak naik becak?”
Tk. Becak : “Bisa, tapi tidak pakai rem!”
Si pelayan : ??#@!?

No comments:

Post a Comment