Monday, September 12, 2011

Arti dan Makna Logo SMK Negeri 2 Kebumen (Visi Misi Sekolah)



Visi
SMK Negeri 2 Kebumen menjadi Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang dilandasi Iman dan Taqwa untuk mampu bersaing di era global.
 

Misi

  1. Mendidik dan melatih peserta didik menjadi teknisi menengah yang profesional sesuai kebutuhan Dunia Usaha/Industri.
  2. Menumbuhkan penghayatan dan pengamalan ajaran Agama yang dianut dan budaya bangsa sebagai sumber kearifan dalam bertindak.
  3. Memberikan bekal kewirausahaan kepada peserta didik agar mempunyai sikap mandiri, inofatif dan kreatif.
  4. Mengembangkan dan mengintensifkan hubungan kerjasama dengan DU/DI serta masyarakat untuk meningkatkan keterkaitan dan kesepadanan.
  5. Menyalurkan tamatan memasuki lapangan kerja sesuai bidangnya.
  6. Menerapkan Sistem manajemen Mutu ISO 9001 : 2000.

Logo Sekolah di Kabupaten Kebumen dapat dilihat disini

No comments:

Post a Comment